TeknoGeng.id | Gadget – HMD Global kembali lagi hadirkan pembaruan pada OS Andoid 10, dimana OS terbaru ini sebelumnya HMD Global telah meluncurkan pada tipe Nokia 3.2.
Lalu di akhir pekan ini, kabar baik bagi para pecinta Ponsel Nokia sudah mulai menikmatinya tepatnya pada tipe ponsel Nokia 4.2.
Seperti di kutip Twitter/Juho Sarvikas (09/04/2019), bahwa ponsel tipe Nokia 4.2 sudah memulai mendapatkan pembaruan sistem operasi terbaru yaitu Android 10.
Fitur Pembaruan Android 10 pada Nokia 4.2
Pembaruan Andoid 10 pada Nokia 4.2 ini memiliki beberapa fitur baru, yang tentunya sangat menarik untuk dicoba di tahun 2020 ini, fitur pembaruan Andoid 10 pada Nokia 4.2 tersebut adalah:
[su_spoiler title=”1. Gesture Navigation” open=”yes” style=”fancy” icon=”arrow”]Memudahkan pengguna Nokia untuk mengakses beberapa aplikasi dengan cepat dan intuitif.[/su_spoiler]
[su_spoiler title=”2. Smart Reply” open=”yes” style=”fancy” icon=”arrow”]Fitur ini tentunya lebih cerdas dalam merespon beberapa aplikasi pada Nokia 4.2, beserta tindakan yang Anda atur.[/su_spoiler]
[su_spoiler title=”3. New Location and Privacy Controls” open=”yes” style=”fancy” icon=”arrow”]Fitur ini dapat di atur dalam pembagian lokasi pada aplikasi yang digunakan di Nokia 4.2 dan pengontrolan beberapa data yang bisa kita atur sesuai tindakan.[/su_spoiler]
[su_spoiler title=”4. Focus Mode” open=”yes” style=”fancy” icon=”arrow”]Fitur ini di khususkan untuk Anda yang ingin menggunakan aplikasi tanpa mengganggu pemberitahuan misalnya notifikasi saat bermain Games.[/su_spoiler]
Daftar 43 Negara Pembaruan Andoid 10 pada Nokia 4.2

- Armenia
- Austria
- Azerbaijan
- Bahrain
- Belarus
- Belgium
- Cambodia
- Denmark
- Estonia
- Finland
- France (except Orange FR)
- Georgia
- Hong Kong
- Iceland
- India
- Indonesia
- Ireland
- Kazakhstan
- Kuwait
- Laos
- Latvia
- Libya
- Lithuania
- Luxembourg
- Macau
- Malaysia
- Mongolia
- Morocco
- Netherlands
- Norway
- Oman
- Portugal
- Qatar
- Russia
- Saudi Arabia
- Spain
- Sweden
- Thailand
- Tunisia
- United Arab Emirates
- Ukraine
- USA
- Yemen
Nah, dari daftar 43 negara pembaruan Android 10 pada Nokia 4.2 tentunya Indonesia masuk kedalam daftar pembaruan berdasarkan situs resmi phones.nokia.com. Lihat harganya di https://invol.co/cl199fb
Bagi kalian yang memiliki ponsel tersebut, bisa mencobanya untuk memeriksa pembaruan OS Android 10.
Jangan lupa baca juga informasi lain terkait Gadget di TeknoGeng.id