• About
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
TeknoGeng.ID
  • Gadget
    • Review
    • Rekomendasi
    • Komparasi
    • Daftar Harga
    • Edukasi
    • Tips & Trik
  • Chipset
    • Apple
    • Exynos
    • MediaTek
    • Unisoc
    • Qualcomm
  • Laptop
  • Elektronik
    • Speaker
  • Gear
    • Earphone
    • Powerbank
    • Printer
    • Smartwatch
  • Aplikasi
No Result
View All Result
TeknoGeng.ID
  • Gadget
    • Review
    • Rekomendasi
    • Komparasi
    • Daftar Harga
    • Edukasi
    • Tips & Trik
  • Chipset
    • Apple
    • Exynos
    • MediaTek
    • Unisoc
    • Qualcomm
  • Laptop
  • Elektronik
    • Speaker
  • Gear
    • Earphone
    • Powerbank
    • Printer
    • Smartwatch
  • Aplikasi
No Result
View All Result
TeknoGeng.ID
No Result
View All Result

Home > Gadget > Vivo > 11 HP vivo Terbaru 2025, Harga & Spesifikasi (Update Oktober)

11 HP vivo Terbaru 2025, Harga & Spesifikasi (Update Oktober)

Cecep Suparman by Cecep Suparman
13/10/2025
in Vivo, Gadget
Daftar Harga HP vivo Terbaru
Share on FacebookShare on Twitter

Kalau lo lagi nyari HP vivo terbaru dengan harga terbaik di 2025, artikel ini bisa jadi panduan lo.

Vivo lagi rajin banget ngeluarin produk baru, dari yang harganya cuma sejuta-an sampai yang flagship premium kayak seri X yang udah kerja sama sama ZEISS buat kameranya.

Di daftar ini, gue udah kumpulin harga HP vivo terbaru (update Oktober 2025) biar lo gampang nentuin pilihan sesuai budget dan kebutuhan.

Mulai dari seri vivo Y yang terkenal irit tapi awet, seri V yang fokus ke kamera kece, sampai seri X dan iQOO buat lo yang ngejar performa kelas atas.

Daftar Isi sembunyikan
  1. Daftar Harga HP vivo Terbaru Semua Seri (Update Oktober 2025)
    1. 1. vivo Y04s
    2. 2. vivo Y19s Pro
    3. 3. vivo Y19sGT 5G
    4. 4. vivo Y29
    5. 5. vivo Y400
    6. 6. vivo V60 Lite
    7. 7. vivo V60 Lite 5G
    8. 8. vivo V60
    9. 9. vivo X200
    10. 10. vivo X200 Pro
    11. 11. vivo X Fold5
    12. Karakter Tiap Seri vivo
  2. Tentuin Pilihan!

Daftar Harga HP vivo Terbaru Semua Seri (Update Oktober 2025)

Berikut daftar harga HP vivo terbaru 2025 dari yang paling murah sampai paling mahal (update Oktober):

Nama HP vivoRAM / StorageHarga
vivo Y04s4GB / 64GBRp1.399.000
vivo Y19s Pro4GB / 64GBRp1.599.000
vivo Y19s Pro4GB / 128GBRp1.799.000
vivo Y19s Pro6GB / 128GBRp1.999.000
vivo Y19sGT 5G6GB / 128GBRp1.999.000
vivo Y19sGT 5G8GB / 128GBRp2.199.000
vivo Y19sGT 5G8GB / 256GBRp2.399.000
vivo Y296GB / 128GBRp2.399.000
vivo Y298GB / 128GBRp2.599.000
vivo Y298GB / 256GBRp2.899.000
vivo Y4008GB / 128GBRp3.199.000
vivo Y4008GB / 256GBRp3.499.000
Vivo V60 Lite8GB / 128GBRp3.599.000
Vivo V60 Lite8GB / 256GBRp3.999.000
Vivo V60 Lite 5G8GB / 128GBRp4.999.000
Vivo V60 Lite 5G8GB / 256GBRp5.999.000
Vivo V608GB / 256GBRp6.999.000
Vivo V608GB / 512GBRp7.499.000
Vivo V6012GB / 512GBRp8.499.000
vivi X20012GB / 256GBRp12.990.000
vivi X200 Pro16GB / 512GBRp17.999.000
vivi X Fold516GB / 512GBRp24.999.000

*Disclaimer:

Bro, harga yang ada di tabel ini gue ambil dari hasil cek di Shopee, Lazada, dan laman resmi Vivo Indonesia.

Walaupun udah gue usahain update, tetep aja harganya nggak bisa 100% akurat karena tiap penjual bisa beda-beda.

Kalau lo mau lihat atau beli langsung produknya di marketplace, di setiap list HP udah gue kasih link yang bisa lo klik biar langsung nyampe ke halamannya.

1. vivo Y04s

vivo Y04s

Spesifikasi vivo Y04s
Rilis2025
Harga Rilis4/64GB: Rp1.399.000
LayarIPS LCD HD+ 6.74″ 90Hz
RAM4GB, 6GB, LPDDR4X
Storage64GB, 128GB, eMMC 5.1
ChipsetUnisoc T612 (12 nm)
Kamera Utama50 MP (wide), f/1.8
0.1 MP (depth), f/3.0
Video: 1080p@30fps
Kamera Depan5 MP (wide), f/2.2
BateraiLi-Ion 6000 mAh
Fast Charging 15W

Point Menarik vivo Y04s:

  • Desain modul kameranya tampil fresh dan nggak monoton, bikin tampilan belakangnya lebih modern.
  • Punya daya tahan yang solid — tahan cipratan air dan benturan ringan, jadi aman buat penggunaan harian.
  • Layar tetap responsif meski kena air dan sudah dilengkapi fitur perlindungan mata biar nyaman dipakai lama.
  • Ditenagai chipset UNISOC T7225 yang cukup gesit, masih mampu jalankan game populer dengan lancar.
  • Baterai 6000 mAh dengan teknologi BlueVolt bikin daya tahan super awet buat seharian penuh.
  • Dilengkapi lampu senter praktis yang berguna saat kondisi minim cahaya.
  • Sudah ada sensor sidik jari dan fitur AI sederhana untuk pengalaman penggunaan yang lebih cerdas.

Update Harga Terbaru & Penawaran Terbaik dari Toko Resmi, Klik Tombol Dibawah ↓

2. vivo Y19s Pro

vivo Y19s Pro

Spesifikasi vivo Y19s Pro
Rilis2025
Harga Rilis4/64GB: Rp1.599.000
4/128GB: Rp1.799.000
6/128GB: Rp1.999.000
LayarIPS LCD HD+ 6.68″ 90Hz
RAM4GB, 6GB, LPDDR4X
Storage64GB, 128GB, eMMC 5.1
ChipsetUnisoc T612 (12 nm)
Kamera Utama50 MP (wide), f/1.8
AI
Video: 1080p@30fps
Kamera Depan5 MP (wide), f/2.2
BateraiLi-Ion 6000 mAh
Fast Charging 44W
Reverse Charging

Point Menarik vivo Y19s Pro:

  • Desainnya tampil cantik dengan fitur Dynamic Light yang estetik, plus bodi tangguh dengan durabilitas tinggi.
  • Ditenagai baterai besar 6000 mAh yang awet banget, didukung pengisian cepat biar gak lama nunggu ngecas.
  • Pakai chipset UNISOC T612 yang cukup gesit untuk kebutuhan harian dan game ringan.
  • Layar cerah dan imersif, nyaman banget di mata meskipun dipakai berjam-jam.
  • Dual stereo speaker-nya powerful dengan Audio Booster sampai 300%, cocok buat lo yang suka hiburan.
  • Kamera utamanya bisa diandalkan dengan Ring LED Flash dan dukungan AI biar hasil fotonya makin kece.

Update Harga Terbaru & Penawaran Terbaik dari Toko Resmi, Klik Tombol Dibawah ↓

3. vivo Y19sGT 5G

vivo Y19sGT 5G

Spesifikasi vivo Y19sGT 5G
Rilis2025
Harga Rilis6/128GB: Rp1.999.000
8/128GB: Rp2.199.000
8/256GB: Rp2.399.000
LayarIPS LCD HD+ 6.74″ 90Hz
RAM6GB, 8GB, LPDDR4X
Storage128GB, 256GB, eMMC 5.1
ChipsetDimensity 6300 (6 nm)
Kamera Utama50 MP (wide), f/1.8
2 MP (depth), f/2.4
Video: 1080p@30fps
Kamera Depan5 MP (wide), f/2.2
BateraiLi-Ion 5500 mAh
Fast Charging 15W
Reverse Charging

Point Menarik vivo Y19sGT 5G:

  • Ditenagai chipset Dimensity 6300 5G yang kencang dan efisien, didukung kapasitas memori lega untuk multitasking lancar.
  • Desainnya tampil trendi dengan bodi yang tangguh, tahan air, dan punya build quality solid.
  • Dibekali baterai 5500 mAh yang tahan lama, cocok banget buat lo yang aktif seharian tanpa khawatir lowbat.
  • Layar luas dan terang, bikin pengalaman nonton, scrolling, dan main game jadi lebih nyaman.
  • Speaker stereo-nya imersif dengan Audio Booster hingga 200%, mantap buat denger musik atau nonton film.
  • Kamera utamanya menghasilkan foto yang jernih, plus ada lampu senter buat bantu motret di kondisi minim cahaya.

Update Harga Terbaru & Penawaran Terbaik dari Toko Resmi, Klik Tombol Dibawah ↓

4. vivo Y29

vivo Y29

Spesifikasi vivo Y29
Rilis2025
Harga Rilis6/128GB: Rp2.399.000
8/128GB: Rp2.599.000
8/256GB: Rp2.899.000
LayarIPS LCD HD+ 6.68″ 120Hz
RAM6GB, 8GB, LPDDR4X
Storage128GB, 256GB, eMMC 5.1
ChipsetSnapdragon 685 (6 nm)
Kamera Utama50 MP (wide), f/1.8
2 MP (depth), f/2.4
Video: 1080p@30fps
Kamera Depan8 MP (wide), f/2.0
Video: 1080p@30fps
BateraiLi-Po 6500 mAh
Fast Charging 44W
Reverse Charging

Point Menarik vivo Y29:

  • Desain bodinya tampil elegan dengan fitur Dynamic Light yang nyala saat ada notifikasi, bikin tampilannya makin keren.
  • Punya durabilitas tinggi berkat ketahanan air dan sertifikasi militer, jadi aman dipakai di berbagai kondisi.
  • Dibekali baterai super besar 6500 mAh BlueVolt yang awet banget, plus dukungan fast charging 44W biar ngecas cepat.
  • Layar IPS LCD-nya terang dan tangguh, serta punya refresh rate 120 Hz yang bikin scrolling dan animasi mulus banget.
  • Speaker stereo-nya lantang dan jernih, bahkan bisa ditingkatkan sampai 400% untuk pengalaman audio maksimal.
  • Kamera utama 50 MP-nya menghasilkan foto yang tajam dengan dukungan fitur live dan teknologi AI.
  • Konektivitas lengkap banget — mulai dari NFC, infrared, sampai fitur Circle to Search yang kekinian.

Update Harga Terbaru & Penawaran Terbaik dari Toko Resmi, Klik Tombol Dibawah ↓

5. vivo Y400

vivo Y400

Spesifikasi vivo Y400
Rilis2025
Harga Rilis8/128GB: Rp3.199.000
8/256GB: Rp3.499.000
LayarAMOLED FHD+ 6.67″ 120Hz
RAM8GB, LPDDR4X
Storage128GB, 256GB, UFS 2.2
ChipsetSnapdragon 685 (6 nm)
Kamera Utama50 MP (wide), f/1.8
2 MP (depth ), f/2.4
Video: 1080p@30fps
Kamera Depan8 MP (wide), f/2.05
Video: 1080p@30fps
BateraiLi-Ion 6000 mAh
Fast Charging 44W
ByPass Charging

Point Menarik vivo Y400:

  • Sudah punya sertifikasi IP68 dan IP69, jadi tahan air hingga kedalaman 6 meter — cocok buat yang sering beraktivitas outdoor.
  • Desainnya terlihat premium dengan bodi tipis dan bobot ringan di bawah 200 gram, nyaman banget digenggam.
  • Baterainya awet seharian dan sudah mendukung fitur bypass charging biar suhu tetap adem saat ngecas sambil dipakai.
  • Layar AMOLED-nya terang banget dengan tingkat kecerahan mencapai 1800 nits, enak dipakai di bawah sinar matahari.
  • Dibekali speaker stereo yang menggelegar dengan dukungan Audio Booster dan volume hingga 400%.
  • Performa sehari-hari cukup gesit dan stabil, nggak gampang panas meski dipakai lama.
  • Kamera utama 50 MP-nya bisa diandalkan, bahkan mendukung pemotretan di bawah air.

Update Harga Terbaru & Penawaran Terbaik dari Toko Resmi, Klik Tombol Dibawah ↓

6. vivo V60 Lite

vivo V60 Lite

Spesifikasi vivo V60 Lite 4G
Rilis2025
Harga Rilis8/128GB: Rp3.599.000
8/256GB: Rp3.999.000
LayarAMOLED FHD+ 6.77″ 120Hz
RAM8GB, LPDDR4X
Storage128GB, 256GB, UFS 2.2
ChipsetSnapdragon 685 (6 nm)
Kamera Utama50 MP (wide), f/1.79
8 MP (ultrawide), f/2.2
Video: 1080p@30fps
Kamera Depan32 MP (wide), f/2.45
Video: 1080p@30fps
BateraiSi/C Li-Ion 6500 mAh
Fast Charging 90WReverse Charging 6W
ByPass Charging

Point Menarik vivo V60 Lite 4G:

  • Desainnya terlihat elegan dan tangguh, karena udah punya sertifikasi IP65 dan standar militer MIL-STD-810H, jadi nggak perlu khawatir soal debu dan cipratan air.
  • Baterai 6500 mAh bikin HP ini super awet buat dipakai seharian penuh, ditambah fast charging 90W yang ngisi dari 0 ke penuh dalam waktu singkat.
  • Layarnya udah pakai panel AMOLED dengan refresh rate 120Hz, tampilannya mulus banget dan nyaman dipakai scroll atau nonton konten.
  • Ada dual speaker stereo yang suaranya jernih dan lantang, bahkan bisa ditingkatkan sampai 400% volume boost.
  • Kameranya lengkap, ada lensa ultrawide dan fitur Aura Light buat pencahayaan lebih natural waktu motret di kondisi redup.
  • vivo juga nyelipin berbagai fitur AI yang bantu hasilin foto lebih optimal dan mempermudah aktivitas harian.
  • Soal konektivitas juga lengkap — udah ada NFC, sensor gyro, dan fingerprint under display, jadi fitur-fitur modernnya nggak ketinggalan.

Update Harga Terbaru & Penawaran Terbaik dari Toko Resmi, Klik Tombol Dibawah ↓

7. vivo V60 Lite 5G

vivo V60 Lite 5G

Spesifikasi vivo V60 Lite 5G
Rilis2025
Harga Rilis8/256GB: Rp4.999.000
12/512GB: Rp5.999.000
LayarAMOLED FHD+ 6.77″ 120Hz
RAM8GB, LPDDR4X
Storage256GB, 512GB, UFS 3.1
ChipsetDimensity 7360-Turbo (4 nm)
Kamera Utama50 MP (wide), f/1.79
8 MP (ultrawide), f/2.2
Video: 4K@30fps
Kamera Depan32 MP (wide), f/2.45
Video: 4K@30fps
BateraiSi/C Li-Ion 6500 mAh
Fast Charging 90W
Reverse Charging 6W
ByPass Charging

Point Menarik vivo V60 Lite 5G:

  • Desainnya kelihatan elegan sekaligus tangguh, karena udah tahan benturan dan bisa bertahan dari hujan hingga 12 jam, jadi aman buat lo yang sering beraktivitas di luar.
  • Layarnya pakai panel AMOLED 120Hz yang super halus dan mendukung HDR10+ serta Netflix HDR, bikin pengalaman nonton dan gaming jadi lebih imersif.
  • Ditenagai dual speaker stereo dengan suara jernih dan lantang, bahkan volumenya bisa ditingkatkan sampai 400%.
  • Performanya kencang berkat chipset Dimensity 7360 Turbo, cocok buat multitasking berat atau main game tanpa lag.
  • Dilengkapi fitur AI pintar yang bantu hasil foto makin maksimal dan mempermudah penggunaan harian.
  • Kameranya lengkap dengan lensa ultrawide buat hasil foto dengan sudut pandang yang lebih luas.
  • Punya baterai besar 6500 mAh yang tahan seharian, plus fast charging 90W FlashCharge biar nggak perlu lama nunggu daya penuh.
  • Konektivitas juga aman — udah support jaringan 5G, lengkap dengan sensor modern yang bikin pengalaman pakai makin praktis.

Update Harga Terbaru & Penawaran Terbaik dari Toko Resmi, Klik Tombol Dibawah ↓

8. vivo V60

vivo V60

Spesifikasi vivo V60
Rilis2025
Harga Rilis12/256GB: Rp6.999.000
12/512GB: Rp7.499.000
16/512GB: Rp8.499.000
LayarAMOLED FHD+ 6.77″ 120Hz
RAM12GB, 16GB, LPDDR4X
Storage256GB, 512GB, UFS 2.2
ChipsetSnapdragon 7 Gen 4 (4 nm)
Kamera Utama50 MP (wide), f/1.9
50 MP (periscope telephoto), f/2.7
8 MP (ultrawide), f/2.0
Video: 4K@30fps, 1080p@30/60fps,
gyro-EIS, OIS
Kamera Depan50 MP (wide), f/2.2
Video: 4K@30fps, 1080p@30/60fps
BateraiSi/C Li-Ion 6500 mAh
Fast Charging 90WReverse Charging
ByPass Charging
Spek LengkapKlik Disini →

Point Menarik vivo V60:

  • Kamera hasil kolaborasi dengan ZEISS jadi nilai jual utamanya, lengkap dengan lensa periskop telefoto buat hasil zoom yang detail dan tetap tajam.
  • vivo juga nyelipin beragam fitur AI biar kualitas foto selalu optimal di berbagai kondisi.
  • Desainnya quad curved yang tipis dan elegan, tapi tetap punya daya tahan tinggi buat pemakaian jangka panjang.
  • Urusan daya nggak perlu khawatir, karena baterai 6500 mAh-nya super awet dan didukung fast charging super cepat.
  • vivo kasih jaminan update OS sampai 4 kali dan pengalaman pemakaian mulus hingga 5 tahun, jadi aman buat investasi jangka panjang.
  • Performanya disokong Snapdragon 7 Gen 4 yang ngebut buat multitasking, kerja, atau gaming.
  • Layarnya tajam dan punya refresh rate tinggi, bikin transisi dan animasi terasa mulus banget.
  • Dilengkapi stereo speaker dengan kualitas audio lantang dan imersif, bahkan volumenya bisa ditingkatkan sampai 400%.
  • Fitur konektivitasnya lengkap — udah support jaringan 5G, NFC, sampai sensor modern yang responsif.

Update Harga Terbaru & Penawaran Terbaik dari Toko Resmi, Klik Tombol Dibawah ↓

9. vivo X200

vivo X200

Spesifikasi vivo X200
Rilis2024
Harga Rilis12/256GB: Rp12.999.000
LayarAMOLED FHD+ 6.67″ 120Hz
RAM12GB, LPDDR5X
Storage256GB, UFS 4.0
ChipsetDimensity 9400
Kamera Utama50 MP (wide) f/1.6
50 MP (ultrawide) f/2.0
50 MP (periscope telephoto) f/2.6
Video:
4K@30/60fps, 1080p@30/60fps
Kamera Depan32 MP (wide) f/2.0
Video: 4K@30/60fps, 1080p@30/60fps
Baterai5800 mAh
Fast Charging 90W
Reverse Charging

Point Menarik vivo X200:

  • Dibekali triple camera 50 MP hasil kolaborasi dengan ZEISS yang mampu hasilin foto detail dan sinematik di berbagai kondisi.
  • Belum tersedia fitur wireless charging, jadi pengisian daya masih pakai kabel bawaan.
  • Ditenagai chipset Dimensity 9400 yang powerful, dipadukan dengan kapasitas RAM dan storage lega untuk performa maksimal.
  • Masih menggunakan port USB Type-C 2.0 tanpa dukungan audio jack dan slot microSD tambahan.
  • Mendapat jaminan pembaruan Android hingga 4 tahun, jadi tetap up to date dalam jangka panjang.
  • Menampilkan layar lebar dan imersif dengan kualitas visual tajam serta perlindungan mata yang nyaman digunakan lama.
  • Dilengkapi stereo speaker lantang yang asyik buat nonton film, dengar musik, atau main game.
  • Menawarkan fitur konektivitas dan sensor yang lengkap untuk mendukung kebutuhan modern.
  • Mengusung baterai Silicon Carbide berkapasitas besar yang tahan lama dan bisa diisi penuh dalam waktu singkat.
  • Desainnya premium dan tahan ekstrem dengan sertifikasi IP68/IP69 untuk perlindungan maksimal dari air dan debu.

Update Harga Terbaru & Penawaran Terbaik dari Toko Resmi, Klik Tombol Dibawah ↓

10. vivo X200 Pro

vivo X200 Pro

Spesifikasi vivo X200 Pro
Rilis2025
Harga Rilis16/512GB: Rp17.999.000
LayarLTPO AMOLED FHD+ 6.59″ 120Hz
RAM16GB, LPDDR5X
Storage512GB, UFS 4.0
ChipsetDimensity 9400
Kamera Utama50 MP (wide) f/1.6
50 MP (ultrawide) f/2.0
200 MP (periscope telephoto) f/2.7
Video:
8K@30fps, 4K@30/60fps, 1080p@30/60fps
Kamera Depan32 MP (wide) f/2.0
Video: 4K@30/60fps, 1080p@30/60fps
Baterai6000 mAh
Fast Charging 90W
Wireless Charging 30W
Reverse Charging

Point Menarik vivo X200 Pro:

  • Desainnya kelihatan elegan dan enak banget digenggam, udah tahan air dan debu juga berkat sertifikasi IP69.
  • Sayangnya, stabilisasi videonya masih kurang oke dan kamera depan cuma standar aja.
  • Layar tampil kece banget, tajam dan cerah, pokoknya gak perlu diragukan lagi.
  • Bodi HP ini agak licin, jadi mungkin perlu case biar lebih aman.
  • Suara dari speaker-nya nendang dan enak banget buat nonton atau dengerin musik.
  • Masih ada iklan dan aplikasi bawaan yang gak bisa dihapus, sedikit ganggu sih.
  • Performanya gila sih, kenceng banget berkat chipset Dimensity 9400.
  • Kamera belakangnya mantap parah, terutama lensa tele-nya yang hasilnya keren banget.
  • Baterainya awet banget, tahan seharian bahkan buat pemakaian berat.
  • Dapet dukungan update panjang sampe Android 19, plus ada chip keamanan biar makin aman.
  • Dan tenang aja, dalam box-nya masih dikasih charger kok!

Update Harga Terbaru & Penawaran Terbaik dari Toko Resmi, Klik Tombol Dibawah ↓

11. vivo X Fold5

vivo X Fold5

Spesifikasi Vivo X Fold5
Rilis2025
Harga Rilis16/512 GB: Rp24.999.000
Layar UtamaFoldable LTPO AMOLED 8.03 inci
6.67″ 2K 120Hz
Layar TambahanLTPO AMOLED 6.53 inci
6.53″ 1.5K 120Hz
RAM16 GB
Memori Internal512 GB
ChipsetQualcomm Snapdragon 8 Gen 3
Kamera Utama50 MP (wide), f/1.6
50 MP (ultrawide), f/2.6
50 MP (periscope telephoto), f/2.1
Video: 8K@30fps, 4K@30/60fps
Kamera Depan20 MP (wide), f/2.4
Video: 1080p@30fps
Kamera Depan Cover20 MP (wide), f/2.4
Video: 1080p@30fps
Baterai6000 mAh
Fast Charging 80W
Wireless Charging 400W

Point Menarik vivo X Fold5:

  • Desainnya kelihatan mewah banget dengan bodi yang tipis, ringan, dan udah punya ketahanan air.
  • Ditenagai baterai besar 6000 mAh yang tahan lama, lengkap dengan fitur pengisian daya cepat dan efisien.
  • Kamera utamanya mantap — ada lensa utama, periskop telefoto, dan ultrawide dengan teknologi ZEISS yang terkenal tajam.
  • Sudah dibekali fitur AI canggih buat ningkatin hasil foto dan bantu aktivitas harian biar makin praktis.
  • Berjalan di Android 15 dengan tampilan Funtouch OS 15, dan dijamin dapat upgrade OS sampai empat kali, bahkan sampai Android 19.
  • Pakai Snapdragon 8 Gen 3 yang kenceng banget buat multitasking maupun gaming berat, ditambah kapasitas RAM dan storage yang lega.
  • Layar utama dan layar cover-nya punya kualitas visual yang imersif, nyaman dilihat, dan tetap jelas di segala kondisi cahaya.
  • Fitur tambahannya super lengkap — ada stereo speaker, infrared blaster, NFC, dan port USB 3.1 yang bisa dipakai buat sambung ke monitor lewat display out.

Update Harga Terbaru & Penawaran Terbaik dari Toko Resmi, Klik Tombol Dibawah ↓

Karakter Tiap Seri vivo

  • vivo Y Series: fokus ke harga terjangkau dan baterai tahan lama.
  • vivo V Series: unggul di desain dan kamera selfie, cocok buat konten kreator.
  • vivo X Series: flagship dengan kamera ZEISS dan performa tinggi.

Tentuin Pilihan!

Nah, itu dia daftar harga HP vivo terbaru 2025 (update Oktober) yang bisa lo jadikan referensi sebelum beli.

Vivo terus ngeluarin banyak pilihan — dari yang murah tapi solid sampai flagship super canggih.

Kalau lo masih bingung nentuin pilihan seri yang paling cocok, cek juga artikel gue tentang Urutan Seri HP vivo dari Terendah sampai Tertinggi biar lo tahu karakter masing-masing seri sebelum beli.

Jangan lupa pantengin TeknoGeng tiap bulan karena gue bakal terus update daftar harga terbaru dari vivo dan brand lainnya.

Siapa tahu bulan depan ada HP baru yang bikin lo tergoda upgrade!

Tags: Daftar Harga HP Terbaru
Share186Tweet116
Cecep Suparman

Cecep Suparman

Cecep Suparman, Founder & penulis di TeknoGeng.ID. Dari 2018 udah rajin nulis soal gadget, laptop, dan gaming. Kalau nggak lagi ngetik artikel, biasanya gue ya olahraga, nonton, atau tidur.

Related Posts

HP Tecno POVA Terbaru
Tecno

Daftar Harga HP Tecno POVA Series Terbaru 2025 RAM 8 GB

HP Tecno Harga 3 Jutaan
Tecno

Pilihan HP Tecno Harga 3 Jutaan Terbaik 2025 RAM 8GB

HP Tecno Harga 2 Jutaan
Tecno

Pilihan HP Tecno Harga 2 Jutaan Terbaik 2025 RAM 8 GB

HP Tecno Harga 1 Jutaan
Tecno

Pilihan HP Tecno Harga 1 Jutaan RAM Hingga 8 GB Terbaru 2025

Daftar Harga HP Tecno Terbaru
Tecno

Daftar Harga HP Tecno Terbaru Update Oktober 2025

Daftar Harga HP Xiaomi & Redmi Terbaru
Xiaomi

Daftar Harga HP Xiaomi & Redmi Terbaru Oktober 2025 Mulai 1 Jutaan

  • About
  • Contact
  • Privacy Policy
  • Term of Service
  • Affiliate Disclosure

© 2025 TeknoGeng.ID - Portal Berita Teknologi & Games

No Result
View All Result
  • Gadget
    • Review
    • Rekomendasi
    • Komparasi
    • Daftar Harga
    • Edukasi
    • Tips & Trik
  • Chipset
    • Apple
    • Exynos
    • MediaTek
    • Unisoc
    • Qualcomm
  • Laptop
  • Elektronik
    • Speaker
  • Gear
    • Earphone
    • Powerbank
    • Printer
    • Smartwatch
  • Aplikasi

© 2025 TeknoGeng.ID - Portal Berita Teknologi & Games